Temui Menlu, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto Bahas Kesiapan Pengiriman Bantuan ke Palestina

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 4 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menemui Menteri Luar Negeri Retno Marsudi. (Dok Tim Media Prabowo Subianto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menemui Menteri Luar Negeri Retno Marsudi. (Dok Tim Media Prabowo Subianto)

SULAWESIRAYA.COM – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menemui Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Jakarta, Jumat (3/11/2023).

Keduanya membahas kesiapan pengiriman dan penyerahan bantuan kemanusiaan dari pemerintah Indonesia untuk masyarakat Palestina.

Bantuan ini rencananya dikirimkan besok menggunakan dua unit pesawat milik TNI AU.

Yakni Hercules C-130 dengan tail number 1327 Skadron 31 Lanud Halim Perdanakusuma dan tail number 1328 Skadron 32 Lanud Abdul Rachman Saleh.

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Lalu Muhammad Iqbal, mengungkapkan bantuan kemanusiaan sebanyak 30 ton tersebut secara langsung bakal dilepaskan sendiri oleh Presiden Jokowi.

Baca artikel lainnya di sini : Bikinportalberita.com Melayani Jasa Pembuatan Media Online yang Berkualitas dengan Paket Hemat

Bantuan kemanusian akan dikirim melalui Lanud Halim Perdanakusuma, Sabtu (4/11) dan akan mendarat di Bandara El Arish Mesir.

Setelah itu masuk melalui jalur darat menggunakan truk besar hingga sampai di Gaza, Palestina.

Pengiriman ke Gaza melalui jalur darat tersebut disalurkan melalui badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA) dan Komite Internasional Palang Merah (ICRC).

Keduanya merupakan badan kemanusiaan yang beroperasi di Gaza.

Hubungan Israel dan Palestina kembali memanas sejak 7 Oktober 2023. Konflik tersebut menewaskan ribuan jiwa dan melukai ratusan ribu korban lainnya.***

Berita Terkait

Ke Bandara Menuju Qatar, Momen Prabowo Subianto Diantar Langsung Presiden Mesir Abdel Fattah El Sisi
Momen Presiden Recep Tayyip Erdogan Dampingi Prabowo Subianto Sapa Mahasiswa Indonesia di Turki
Makan Bergizi Gratis Sentuh Distrik Homeyo Papua Tengah, Gunakan Bahan dari Kebun Warga
Untuk Bela Palestina, Prabowo Subianto Ajak Negara-negara Anggota Kerja Sama Ekonomi D-8 Kuat Bersama
Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!
Seorang Berhasil Dievakuasi dan 2 Lagi dalam Pencarian, 3 Penambang Terjebak di Tambang Emas Minahasa
Pelajar Indonesia di Inggris Sambut Kedatangan Prabowo di London, Jadi Pengalaman Tak Terlupakan
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas Beri Penjelasan Jakarta Masih Berstatus Sebagai Ibu Kota Negara

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 15:46 WIB

Ke Bandara Menuju Qatar, Momen Prabowo Subianto Diantar Langsung Presiden Mesir Abdel Fattah El Sisi

Sabtu, 12 April 2025 - 14:08 WIB

Momen Presiden Recep Tayyip Erdogan Dampingi Prabowo Subianto Sapa Mahasiswa Indonesia di Turki

Senin, 17 Februari 2025 - 10:39 WIB

Makan Bergizi Gratis Sentuh Distrik Homeyo Papua Tengah, Gunakan Bahan dari Kebun Warga

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:21 WIB

Untuk Bela Palestina, Prabowo Subianto Ajak Negara-negara Anggota Kerja Sama Ekonomi D-8 Kuat Bersama

Jumat, 20 Desember 2024 - 12:48 WIB

Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!

Berita Terbaru